Karang Taruna Surabaya Buka Lapangan Pekerjaan

Yudha Prawira

SURABAYA, iNews.id - Sekelompok pemuda yang tergabung dalam Karang Taruna kota Surabaya membuka dan mengelola gerai cuci mobil dan sepeda motor dikawasan Jalan Pandegiling Surabaya.

Gerai cuci mobil dan sepeda motor yang diresmikan Walikota Surabaya Eri Cahyadi, dan Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial Kemensos Edi Suharto ini dibangun sebagai bentuk mendukung program nasional dalam mengurangi angka pengangguran dan kemiskinan
 
Sementara itu alokasi anggaran sebesar 3 triliun rupiah dari APBD kota Surabaya tahun 2023, disediakan untuk kegiatan UMKM. Jumlah ini naik dari anggaran sebelumnya yang hanya 600 miliar rupiah
 
(Kontributor: Yudha Prawira)



Editor : Ali Masduki

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network