Di Tahan Imbang Inter Milan, Nasib Barcelona di Liga Champions di Ujung Tanduk

Ambar Supriyanto
Barcelona harus puas bermain imbang saat menjamu tamunya Inter Milan dalam lanjut liga Champions. Foto okezone

Memasuki babak kedua pertandingan berjalan seru dan menarik. Inter Milan berhasil menyamakan kedudukan melalui Nicolo Barella di menit ke-50.

Menit ke-64 Nerazzurri berbalik unggul atas Barcelona melalui Loutaro Martinez, skor 1-2 Inter Milan memimpin. Menit ke-82 Robert Lewandowski membawa Blaugrana menyamakan kedudukan, skor 2-2.

Menit ke-89 Inter Milan kembali berhasil unggul atas tuan rumah Barcelona melalui pemain asal Jerman, Robin Gosens, skor 2-3 untuk Inter Milan. Namun di masa injury time tepatnya menit ke-90+2 Robert Lewandowski kembali mencetak gol penyama untuk Blaugrana, skor 3-3 dan sekaligus menutup akhir pertandingan.

Susunan pemain

Barcelona : Marc-Andre ter Stegen, Sergi Roberto, Gerard Pique, Eric Garcia, Marcos Alonso, Gavi, Sergio Busquets, Pedri, Raphinha, Robert Lewandowski, Ousmane Dembele.

Inter Milan : Andre Onana, Alessandro Bastoni, Stefan De Vrij, Milan Skriniar, Federico Dimarco, Henrikh Mkhitaryan, Hakan Calhanoglu, Nicolo Barella, Denzel Dumfries, Lautaro Martinez, Edin Dzeko.

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network