Tangis Barcelona, Kalah dari Madrid hingga Turun Klasemen Liga Spanyol, Ini Penyebabnya

Rivan Nasri Rachman
Barcelona harus menanggung malu karena kalah telak dari Real Madrid dengan skor 3-1. Kekalahan ini membuat malu pemain dan pendukung Barcelona karena harus turun klasemen. Foto Okezone

Berikut 5 Penyebab Barcelona Kalah dari Real Madrid di Liga Spanyol 2022-2023:

1. Lini Tengah Madrid Lebih Solid

Barcelona mungkin unggul dalam hal penguasaan bola ketimbang Madrid. Namun, permainan lini tengah mereka sejatinya kalah dari tim berjuluk Los Blancos itu.

Trio lini tengah Madrid, Toni Kroos, Luka Modric, dan Aurelien Tchouameni tampil apik sehingga mampu mematikan serangan Barcelona.

2. Finishing yang Buruk

Barcelona mampu menciptakan setidaknya 18 peluang, yang mana lima di antaranya sukses tepat mengarah ke gawang Madrid. Namun, hanya satu kesempatan saja yang mampu dikonversikan menjadi gol oleh Barcelona.

Penyelesaian akhir Barcelona di laga el clasico semalam benar-benar buruk. Robert Lewandowski beberapa kali memiliki peluang, namun buruknya penyelesaian akhir membuat kekalahan. 

Editor : Arif Ardliyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network