Foto : Penyandang Disabilitas Membuat Batik Shibori

Ali Masduki

SURABAYA, iNews.id - Penyandang disabilitas mengikuti workshop membuat Batik Shibori, di Pojok Batik Waroeng Joglo Merah Putih, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (4/12/2021). Kegiatan dalam rangkaian Pameran Foto “Cerita di Balik Lensa” yang diselenggarakan Unicef dan Akatara Jurnalis Sahabat Anak (JSA) bersama Disabilitas Berkarya tersebut untuk memperingati Hari Disabilitas Internasional.

Batik Shibori berasal dari Jepang, yakni teknik pewarnaan kain yang mengandalkan ikatan dan celupan. Motif yang dihasilkan seringkali tidak jauh beda dengan batik. Sehingga jenis kain yang satu ini sering kali disebut dengan batik celup Jepang

Batik Shibori diposes dengan teknik pewarnaan tie dye, yaitu dengan cara melipat-lipat kain kemudian dicelupkan ke pewarna.

(Foto: iNewsSurabaya/Ali Masduki)

Editor : Ali Masduki

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network