Keraton Surakarta Hadiningrat Anugrahi Doktor Mukhrojin Gelar Kanjeng Raden Tumenggung

Arif Ardliyanto
Ustadz DR Mukhrojin menerima penghargaan sebagai Kanjeng Raden Tumenggung dari Keraton Surakarta. Ustadz muda ini dinilai memiliki konsistensi budaya. Foto iNewsSurabaya/ist

Penyematan gelar kehormatan tersebut, merupakan bentuk apresiasi dari Keraton Solo pada para tokoh yang didasari pada kinerja dalam meningkatkan dan mengembangkan Sumber Daya Manusia. Selain itu didasarkan pada peran aktif dalam pembangunan serta memajukan perekonomian nasional dan daerah serta memajukan kehidupan sosial masyarakat.

Penganugerahan gelar tersebut dihadiri oleh Forkopimda Kabupaten Malang, tokoh adat, tokoh masyarakat, segenap panitia PAKASA Keboarema Malang Raya yang diketuai oleh KRT. Muh. Nuh, SH., M.H. dan Letjen (Purn) TNI KRA Dr. H. Umar Abdul Aziz, S.Sos., SH., MH. selaku ketua Paranpara atau penasihat untuk wilayah Jawa Timur.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network