Keren! 200 Peserta Ikuti Kejuaraan Bulutangkis Antar Media, iNewsSurabaya Lolos Babak Berikutnya ​​

Arif Ardliyanto
Peserta KBAM 2022 diluar prediksi. Event yang dilaksanakan pertama kali setelah pandemi Covid-19 ini dipadati peserta dari media-media di Jawa Timur. Foto iNewsSurabaya/arif

Sementara dalam pertandingan, iNewsSurabaya.id MNC Group membawa dua tim, satu tim lolos dengan pemain Ambar Supriyanto dan Trsina Eka atau akrab dipanggil kriwul. Pasangan ini mampu mengandaskan perlawanan Suara Surabaya atau SS dengan skor ketat, 23-21 dan 21-19. “Perjuangan yang sangat luar biasa. Lawan kami bagus, kami harus jatuh bangun untuk menang. Semangat ini yang membuat kami menang,” kata Kriwul, Reporter iNewsSurabaya.id.


Peserta KBAM 2022 diluar prediksi. Event yang dilaksanakan pertama kali setelah pandemi Covid-19 ini dipadati peserta dari media-media di Jawa Timur. Foto iNewsSurabaya/arif


Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network