Sementara itu, Ms. Norashiken Othman dari Universiti Malaysia Perlis mengharapkan ketrampilan siswa-siswi SMA IPIEMS bisa ditingkatkan. Dengan begitu, mereka mampu menciptakan lapangan kerja untuk kedepannya. “Kita berkongsi dengan anak-anak SMA IPIEMS untuk melihat perkembangan desain. Mereka sangat antusias,” katanya.
SMA IPIEMS Surabaya berkomitmen untuk meningkatkan ketrampilan pada sisanya. Bahkan siswanya juga dibekali pengetahuan kesamaan gender. Foto iNewsSurabaya/arif
Pemberian pengetahuan ini, ujarnya, perlu ditingkatkan secara berkelanjutan. Untuk itu, perlua ada pengenalan produk supaya bisa dimengerti siswa. Di Indonesia, ucapnya, pengembangan teknologi packing telah dilakukan. Namun ia meminta supaya ada perhatian terhafap UMKM atau usaha kelas menengah supaya kualitas produknya juga baik.
“Teknologi Packing di Indonesia sudah berjalan sebagaimana mestinya. Hanya saja usaha kelas small juga pelu mendapat perhatian,” papar Nora panggilan Ms. Norashiken Othman.
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait