Kereen, Kerajinan Daun Kering Surabaya Ini Tembus Pasar Inggris, Jerman, Korea dan Jepang

Antara

SURABAYA, iNews.id - Pekerja menyelesaikan produk kerajinan di Bengkel Kriya Daun, milik Nanik Heri, di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (04/1/2022).   Produk UMKM kerajinan yang memanfaatkan bahan baku daun kering dan disulap menjadi berbagai kerajinan interior tersebut cukup diminati pasar lokal hingga manca negara.

Kerajinan yang dijual di pasaran dengan harga berkisar Rp5000 hingga Rp5 juta per buah ini tebus pasar luar negeri seperti Inggris, Jerman, Korea dan Jepang. 

(ANTARA FOTO/Patrik Cahyo Lumintu).



Editor : Ali Masduki

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network