Warga Kota Kediri Didorong Pilah Sampah Rumah Tangga

Ali Masduki
Pelatihan pengomposan organik skala rumah tangga, di Kediri, Minggu (13/2/2022). (Foto: Ecoton for iNewsSurabaya)

Salah satu anggota Komunitas Ekolink Bandung, Anang Maghfur, menjelaskan bahwa dampak nyata dari pemanfaatan sampah organik yang diolah menjadi kompos sangat baik bagi pertumbuhan tanaman dan ekosistem di kota Kediri.

"Kualitas tanah kompos sangat menggugguli tanah-tanah biasa misalnya dalam hal kesuburan dan kesehatan hasil panen tersebut bahkan bisa menahan banjir," ujarnya.

Pelatihan Pengomposan Sampah Organik pertama mengenalkan tanah di kota Kediri yang subur dan tidak subur. Kemdia dibuat perbandingan apakah memiliki dampak bagi tanaman.



Editor : Ali Masduki

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network