PDI Perjuangan Jatim Dikabarkan Kirim Sejumlah Nama ke DPP di Pilgub Jatim 2024, Ada Nama Khofifah?

Lukman Hakim
Ketua DPD PDI Perjuangan Jatim, Said Abdullah saat memberikan keterang di depan media di Surabaya. Foto iNewsSurabaya/lukman

Said mengatakan, pertemuan tersebut digelar secara tertutup. Baik Khofifah dan Said tak ada pembahasan untuk menyodorkan nama calon wagub Jatim. Ia pun berkelakar dalam waktu dekat menyewa stadion untuk melakukan pertemuan terbuka. "Yang paling penting kami tahu persis apa yang diinginkan Mbak Khofifah membangun Jatim 5 tahun ke depan," tandasnya. 

Sementara itu, Khofifah mengaku, dalam waktu dekat akan ada tiga parpol lagi yang bergabung dalam koalisinya dalam perhelatan Pilgub Jatim 2024. Saat ini, sudah ada empat parpol di koalisi pendukung Khofifah, yakni PAN, Gerindra, Golkar, dan Demokrat.  “Ada tiga parpol lagi ya. Salah satunya PSI. Tunggu saya menerima surat resmi dari tiga parpol itu ya,” katanya. 



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network