Pemkot Surabaya Tertibkan Bangunan Liar di Jalan Tambak Wedi Baru, Alat Berat Dikerahkan

Arif Ardliyanto
Pemkot Surabaya Tertibkan Bangunan Liar di Jalan Tambak Wedi Baru. Foto iNewsSurabaya/ist

Sosialisasi intensif dan monitoring bersama antara kelurahan, kecamatan, dan Satpol PP dilakukan untuk memastikan penertiban berjalan lancar. Setelah pembongkaran selesai, lahan tersebut akan diserahkan kepada BPKAD untuk pengelolaan lebih lanjut.

Proses penertiban ini ditargetkan selesai dalam dua hari ke depan. Setelah itu, Pemkot Surabaya akan memastikan lahan tersebut digunakan sesuai peruntukannya.

“Langkah ini menjadi bagian dari upaya kami menjaga aset daerah agar tidak disalahgunakan, sekaligus mendukung tertib tata ruang kota,” pungkas Mudita.

Penertiban ini menjadi salah satu bentuk komitmen Pemkot Surabaya dalam menciptakan lingkungan yang tertib, teratur, dan sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network