PSSI Gerak Cepat, Ini Sosok Pelatih Pengganti Shin Tae-yong, Dipastikan Asal Belanda!

Arif Ardliyanto
Ketua Umum PSSI Erick Thohir. Foto iNewsSurabaya/Okezone

Sementara Pemecatan Shin Tae-yong sempat mengejutkan publik sepak bola Indonesia. Sebagai pelatih, ia telah membawa Skuad Garuda mencetak sejarah, termasuk melaju hingga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Kini, publik menanti babak baru perjalanan Timnas Indonesia di bawah asuhan pelatih asal Belanda yang dipercaya membawa perubahan besar. Mampukah ia melanjutkan kesuksesan Shin Tae-yong dan membawa Garuda ke pentas dunia? Jawabannya akan segera terungkap.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network