Menurutnya, akhlakul karimah atau akhlak yang mulia sangat penting dalam proses membangun peradaban dunia.
Dimana tidak hanya ilmu akademik semata yang dibangun, namun juga harus memiliki akhlak atau budi pekerti yang baik.
“Jadi kalau kita ingin membangun peradaban dunia dari manapun, membangun peradaban Indonesia dari manapun, termasuk membangun peradaban di Jawa Timur maka harus diberseiringi dengan pola pikir , perilaku dan tindakan yang berlandaskan akhlakul karimah,” katanya.
“Kalau mau jadi dokter, jadilah dokter yang akhlaknya baik, kalau mau jadi pengusaha, pejabat atau guru besar, jadilah yang akhlaknya baik. Akhlak yang mulia inilah yang menjadi basis dari pola pikir, pola sikap dan pola perilaku kita. Pada posisi seperti inilah bila hidup kita memuliakan yang lain maka yang di langit akan memuliakan kita,” imbuhnya.
Editor : Ali Masduki
Artikel Terkait