get app
inews
Aa Text
Read Next : Alun-Alun Jombang, Destinasi Wisata Baru yang Mempesona Setelah Revitalisasi, Ini Fakta Menariknya

Liburan Praktis dan Ramah Lingkungan di Jawa Timur Park Group, Wisatawan Semakin Dimanja!

Rabu, 15 Mei 2024 | 09:03 WIB
header img
Liburan Praktis dan Ramah Lingkungan di Jawa Timur Park Group. Foto iNewsSurabaya/andika

Jadi, jika Anda mencari liburan yang praktis, ramah lingkungan, dan penuh petualangan, Jawa Timur Park Group di Kota Wisata Batu adalah pilihan yang tepat. Nikmati berbagai atraksi menarik sambil berkeliling dengan nyaman menggunakan layanan mobilitas dari Aerotrans!

Berikut Rute Jalur Shuttle Aerotrans :

- Bandara Abdul Rachman Saleh - Jatim Park 3 - Jatim Park 2 - Jatim Park 1 - Museum Angkut (dan sebaliknya) Memfasilitasi pengunjung dengan 4 jam keberangkatan. Dengan biaya hanya Rp.50.000,- untuk satu kali keberangkatan.

Shuttle Aerotrans dari Stasiun Malang Kota Baru ke Jatim Park
Dengan rute: 

- Stasiun Malang Kota Baru - Jatim Park 3 - Jatim Park 2 - Jatim Park 1 - Museum Angkut (dan sebaliknya) Memfasilitasi pengunjung dengan 11 jam keberangkatan. Dengan biaya hanya Rp.50.000,- untuk satu kali keberangkatan.

Keliling Jatim Park (Paket 1)
Dengan rute: 

- Jatim Park 2 - Eco Green Park - Jatim Park 1 - Museum Angkut Memfasilitasi pengunjung dengan jam operasional mulai pukul 09.00 WIB - 18.00 WIB. Dengan biaya hanya Rp.15.000,- untuk satu kali keberangkatan.

Keliling Jatim Park (Paket 2)
Dengan rute: 

- Jatim Park 3 - Jatim Park 1 - Jatim Park 2 - Batu Night Spectacular (BNS) Memfasilitasi pengunjung dengan jam operasional mulai pukul 17.00 WIB - 22.00 WIB. 

Editor : Arif Ardliyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut