Pesanan Meningkat, Perajin Angpao Lebaran di Jombang Berdayakan Remaja dan Ibu Rumah Tangga
Minggu, 16 Maret 2025 | 16:24 WIB

Elok bersyukur atas animo masyarakat yang tinggi terhadap angpao Lebaran produksinya. Baginya, peningkatan pesanan ini adalah bagian dari berkah Ramadan. Meskipun kewalahan, ia tetap membuka pemesanan hingga batas waktu yang belum ditentukan.
Editor : Arif Ardliyanto