Sementara itu, Sesepuh Semolowaru Surabaya, Sartono mengatakan dalam permainan yang dilakukan koperasi ini memberikan pembelajaran yang sangat besar. Salah satu yang paling bagus adalah persoalan kecermatan dalam membaca situasi dan masalah. “Saya akui permainan ini butuh kecermatan. Saya saja tidak cermat tetapi saya akui saya salah dan mengakui kesalahan, pelajaran yang paling baik adalah belajar dialam,” ujarnya.
Koperasi Barokah Sejahtera Semolowaru Surabaya membangun anggota dengan bermain game di Batu, Jawa Timur. Koperasi ini ingin bisa melakukan inovasi. Foto iNewsSurabaya/arif
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait