SURABAYA, iNews.id - Principal of Sampoerna Academy Surabaya, John Murphy, menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen untuk terus menghadirkan pendidikan berstandar internasional demi menciptakan generasi mada depan unggulan
Salah satunya adalah dengan segera membuka kampus ketujuh di Indonesia. Di kota Surabaya, Sampoerna Academy kedua siap membuka pintu kelasnya pada tahun ajaran 2022 mendatang.
"Kami terus berupaya menyediakan lingkungan belajar yang aman, peduli, dan kolaboratif serta mendukung proses pembelajaran dengan menggunakan pendekatan STEAM (Science, Technology, Engineering, Arts, dan Mathematics),” tegasnya.
Kampus kedua yang berlokasi di Grand Pakuwon ini, Sampoerna Academy menawarkan pendidikan berstandar internasional dan berkualitas terbaik serta dipersiapkan untuk semua tingkat pendidikan, mulai dari early learning hingga lanjut.
Editor : Ali Masduki
Artikel Terkait