Bikin Merinding! Inilah 5 Bangunan Angker Yang Ada di Kota Surabaya

Rexy Arya Pratama
5 Bangunan Angker di Surabaya. Foto Okezone

SURABAYA, iNewsSurabaya.id – Kota Surabaya juga dikenal memiliki banyak tempat-tempat bersejarah dan mistis yang bisa kalian kunjungi jika datang ke Surabaya. 

Berikut inilah 5 Bangunan Angker yang ada di Surabaya yang menyimpan banyak sejarah mistis didalamnya. 

1. Rumah Hantu Darmo

Bagi pecinta Horror, Nama Rumah hantu Darmo sudah tidak asing lagi. Bangunan megah yang berada di Tanjungsari, Sukomanunggal, Surabaya ini Banyak orang yang mengatakan, jika di Rumah Hantu Darmo ini sering terdengar suara tangisan hingga penampakan mahluk tak kasat mata. Rumah Hantu Darmo juga sudah banyak dikunjungi oleh Stasiun TV untuk masuk kedalam acara Horror nya. 

2. Pintu Air Jagir

Pintu Air Jagir sering disebut sebagai rumah bagi Siluman Ular dan Buaya putih. Pintu Air Jagir juga sudah beberapa kali masuk ke acara TV dan media lain untuk membuktikan keangkeran dari Pintu Air Jagir ini. 

3. Jembatan Merah

Tidak usah diragukan lagi, Jembatan Merah merupakan saksi dari dari tewasnya Jendral Mallaby yang tewas secara tragis. Kematian Jendral Mallaby juga masih misterius.

Dikarenakan belum ada yang tahu siapa yang membunuh Jendral tersebut. Jembatan Merah juga sudah berdiri sejak zaman kolonial Belanda dan menyimpan banyak sekali misteri. 

Editor : Arif Ardliyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network