Kemenag RI Keluarkan Jadwal Shalat dan Imsakiyah, Ini Aksesnya

Arif Ardliyanto
Kementrian Agama (Kemenag) RI sudah menetapkan jadwal shalat dan imsakiyah Ramadhan 1444 Hijriah. Foto Okezone

Pada kesempatan itu, Kementerian Agama berperan sebagai fasilitator bagi para ulama, ahli, dan cendekiawan untuk bermusyawarah menetapkan awal Ramadhan, Syawal, dan Zulhijjah. Forum ini sekaligus menjadi sarana untuk berdiskusi.

Kemudian dalam sidang Isbat akan mempertimbangkan informasi awal berdasarkan hasil perhitungan secara astronomis (hisab) dan hasil konfirmasi lapangan melalui mekanisme pemantauan (rukyatul) hilal.

"Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan Insya Allah akan dilaksanakan pada tanggal 22 Maret 2023 bertepatan dengan 29 Syakban 1444 H," pungkasnya.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network