Heroik! Ojol di Surabaya Tumbangkan Jambret di Jalan Raya

Ali Masduki
Kompol Akhiyar memberikan penghargaan kepada Rudy Hermanto saat pres rilis jambret di Polsek Tambaksari Surabaya. (Foto: Ali Masduki)

Warga Manukan Kasman itupun tidak berpikir panjang. Ia langsung mengejar tersangka dan menyerempetnya dengan mobil yang ia kendarai. Alhasil, setelah dua kali diserempet, jambret tersebut tersungkur di jalan raya.

"Yang kedua kalinya satu tersangka jatuh dan diamankan warga," terangnya. 

Atas keberaniannya, Rudy Hermanto mendapat apresiasi dari Polsek Tambaksari Surabaya. Penghargaan ini diberikan oleh Kapolsek Tambaksari Kompol Akhiyar dan Kanit Reskrim AKP Zainul Abidin.

"Kami apresiasi penuh atas keberanian mas Rudy ini. Selain bantu Polri juga menjaga Kamtibmas," kata Akhiyar di Mapolsek Tambaksari Surabaya, Rabu (09/2).

Menurut Akhiyar, tersangka HS merupakan spesialis jambret yang menyasar pelajar. Berdasarkan pengakuan tersangka, HS sudah melakukan hal serupa sebanyak tiga kali. Dua kasus terjadi di jalan Kenjeran. 

Kemudian yang terakhir di jalan Pacar Keling dan berhasil digagalkan oleh warga. Saat ini, lanjut Akhiyar, pihaknya tengah melakukan pengejaran terhadap rekan HS yang berhasil kabur.

Editor : Ali Masduki

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network