Pemprov Jatim Berbagi Strategi Optimalisasi APBD di Webinar Seri I BPSDM Kemendagri

Tim MPI
Kepala BPSDM Jatim Aries Agung Paewai saat menjadi moderator webinar seri I BPSDM Kemendagri. (Foto: MPI)

SURABAYA, iNews.id - Pemprov Jawa Timur (Jatim) ditunjuk menjadi narasumber untuk berbagi strategi dalam webinar seri I Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

Dalam webinar tersebut, Gubernur Khofifah yang diwakili Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Jatim Bobby Soemiarsono membeberkan strategi Pemprov Jatim dalam mengoptimalkan realisasi APBD sejak tahun anggaran 2021 hingga tahun 2022 ini. 

Selain itu, webinar tersebut juga menghadirkan Plh Dirjen Bina Keuangan Daerah Dr Agus Fatoni sebagai narasumber dan Kepala BPSDM Jatim Aries Agung Paewai didapuk sebagai moderator.



Editor : Ali Masduki

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network