Rakorwil PSI Jadi Momentum Konsolidasi Organisasi hingga Tingkat Desa

Trisna Eka Adhitya
PSI Kota Magelang siap menerjemahkan arahan nasional menjadi aksi nyata di tingkat akar rumput. Foto : Surabaya.iNews.id/ist.

Istilah yang berarti “kebangkitan kekuatan baru” itu diterjemahkan menjadi target konkret, berkontribusi bagi raihan satu kursi DPR RI dari Daerah Pemilihan (Dapil) Jateng 6. Meliputi Magelang, Temanggung, Wonosobo, dan Purworejo, serta merebut satu kursi pada setiap dapil di DPRD Provinsi dan DPRD Kota Magelang.

“Perjuangan untuk satu kursi di Dapil Jateng 6 dimulai dari komitmen kader di kecamatan dan kelurahan,” jelas Sekretaris DPD PSI Kota Magelang, Yohanes Santoso.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network