Tingkatkan Efektivitas Pelayanan Paspor, Kemenkumham Jatim Optimalkan M-Paspor
Jum'at, 19 April 2024 | 20:16 WIB
Di saat yang sama, setiap kepala kantor imigrasi akan melakukan evaluasi terhadap kemampuan UPT-nya dalam memberikan pelayanan paspor. Baik dari segi sumber daya manusia maupun sarana prasarana yang tersedia.
"Pelatihan-pelatihan softskill sangat penting agar pelayanan di lapangan berjalan dengan baik," tuturnya.
Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh Kepala Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Imigrasi se-Jawa Timur. Beserta para pejabat yang bertanggung jawab atas pelayanan paspor di masing-masing UPT. Setiap kepala UPT memberikan wawasan dari sudut pandang UPT-nya masing-masing, serta memberikan saran-saran untuk penyelesaian masalah yang dihadapi.
Editor : Arif Ardliyanto