Kadindik Jatim Sambut Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA: Fokuskan Minat dan Bakat Siswa
Kadindik Jatim dukung rencana penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA. Kebijakan ini dinilai bantu siswa fokus dan siap hadapi Tes Kemampuan Akademik (TKA).