Sementara itu, pihak Menejer Persela yang membeli pemain cedera, hingga belum bisa bergabung latihan tim dan dipastikan tidak bisa menyambut kompetisi Liga 2 yang akan bergulir September 2022 nanti.
“Hasil tes cedera marinus harus mengulang di hari Senin besok. Ketika sudah 100 persen, baru bergabung dengan tim,” kata Manajer Persela, Fariz Julinar Maurisal.
Fariz berharap Marinus secepatnya pulih dari cedera karena persiapan Liga 2 semakin sempit yang direncanakan bergulir awal September mendatang. “Harapan saya Marinus sudah on fire untuk bisa mengejar kondisi di tim agar sama dengan pemain lain, masih ada waktu satu bulan,” paparnya.
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait