Konsisten Tingkatkan Kualitas SDM ASN, BPSDM Jatim Raih Pasca BPSDM Award 2022

Lukman
BPSDM Provinsi Jawa Timur meraih penghargaan PASCA AWARD 2022. Foto: MPI/Ali Masduki

Dalam sambutannya, Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas Airlangga, Prof. Badri Munir Sukoco, SE., MBA., Ph.D. menyampaikan mimpi besar bangsa yaitu “Indonesia Maju di 2045” hanya bisa diwujudkan melalui sinergitas apik dan solid oleh seluruh elemen bangsa.

“Sudah saatnya kita tidak terjebak dengan ego sektoral, meskipun jelang tahun politik hal ini akan terasa semakin kuat. Diharapkan melalui acara ini, semangat bersinergi semakin kokoh untuk bergerak bersama, berjalan bersama mewujudkan ambisi kolektif bangsa, Indonesia Maju 2045,” ujarnya.

Sementara itu, tercatat sebanyak 25 Penghargaan diberikan kepada Kepala Daerah Kabupaten/Kota, Instansi Pemerintah Provinsi, Kabupaten/Kota, Perusahaan BUMN dan BUMD atas sumbangsih yang telah terjalin dan terbangun bersama Sekolah Pascasarjana UNAIR dalam memberikan kontribusi nyata secara signifikan bagi kemajuan bangsa



Editor : Ali Masduki

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network