Dwikorita juga mengatakan, BMKG mengeluarkan upaya untuk mengurangi dampak dari Fenomena El Nino dan IOD Positif (Indian Ocean Dipole Positive) dengan menggunakan TMC (Teknologi Modifikasi Cuaca), dan penghematan penggunaan air serta pemanenan air.
Selain itu, ia juga menegaskan kepada dinas PUPR beserta dinas yang bersangkutan untuk segera melaksanakan sosialisasi terkait bagaimana menghadapi kekeringan dampak dari Fenomena El Nino dan IOD Positif (Indian Ocean Dipole Positive) terhadap masyarakat Indonesia.
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait