Jawa Timur Catatkan Lonjakan Signifikan Jumlah Hewan Kurban Tahun Ini, Segini Jumlahnya

Lukman Hakim
Jawa Timur Catatkan Lonjakan Signifikan Jumlah Hewan Kurban Tahun Ini. Foto iNewsSurabaya/lukman

Di Jatim, tersedia 131 rumah potong hewan (RPH) dan 30.168 tempat pemotongan lainnya di luar RPH. Seluruh proses mulai dari pemilihan hewan hingga penyembelihan telah dipersiapkan dengan baik. "Semua proses dari penyediaan hewan hingga rumah potong telah berjalan dengan baik, memastikan semua hewan yang dipilih oleh masyarakat sudah lolos sertifikasi dan vaksinasi," tutup Adhy.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network