Adopsi Apartemen di Jepang, Intip Fasilitas The Soho & The Residence 88AVENUE Surabaya

Ali Masduki
Dari kiri kekanan, Budianto Rahardjo (Badan Pelaksana), Vivit Magaret Sanjoto (Badan Pelaksana) dan Kusuma Jaya (Project Director). (Foto: iNewsSurabaya)

SURABAYA, iNews.id - KSO Waskita Darmo Permai, pengembang megaproyek 88AVENUE telah menyelesaikan dua tower yakni tower The Residence dan tower The SOHO di pertengahan 2021 lalu. Bahkan sudah melakukan serah terima unit kepada lebih dari 160 konsumen.

Badan Pelaksana 88AVENUE, Budianto Rahardjo, mengatakan serah terima unit dilakukan secara bertahap. Bagi konsumen yang sudah menerima unit mayoritas belum ditempati karena masih harus melakukan beberapa finishing di unitnya.

“Dengan selesainya kedua tower tersebut, kami melakukan soft launching dengan harapan bahwa masyarakat mengetahui perkembangan dari megaproyek 88AVENUE meskipun penyelesaian pembangunan dua tower sempat molor imbas pandemi COVID-19," katanya saat Soft Launching Tower The Residence dan The SOHO, Selasa (22/2/2022).  

Dengan tetap menjalankan protokol Kesehatan secara ketat, seluruh konsumen memiliki kesempatan untuk melihat langsung progres dari finishing unitnya. Selain itu, mereka juga fasilitas apa saja yang bisa dinikmati di tower yang sudah jadi.

Budianto menjelaskan, bahwa megaproyek 88AVENUE yang berlokasi di Jalan Darmo Permai III Kavling 88, kawasan CBD, Surabaya Barat, dan dikembangkan oleh PT.Waskita Karya Realty dan PT Darmo Permai ini (KSO Waskita Darmo Permai), terdiri dari 2 tower dengan konsep berbeda. 

Editor : Ali Masduki

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network