Seminar Kolaboratif Parenthink Academy dan CESGS Unair Bongkar Sistem Pendidikan Zaman Rasulullah

Lukman Hakim
Seminar Kolaboratif Parenthink Academy dan CESGS Unair Bongkar Sistem Pendidikan Zaman Rasulullah. Foto iNewsSurabaya/lukman

Sementara itu, Ustadz Abdul Kholiq Nabawiyah menekankan pentingnya pendidikan karakter yang berakar pada nilai-nilai agama, yang relevan dan tetap lestari hingga zaman modern ini. Menurutnya, pendidikan harus seimbang, mencakup tidak hanya kecerdasan intelektual tetapi juga kecerdasan spiritual dan emosional.

Seminar ini memberikan wawasan mendalam dan inspirasi bagi para peserta tentang bagaimana pendidikan dapat tetap relevan di tengah perubahan zaman, dengan tetap berlandaskan pada nilai-nilai agama dan didukung oleh perkembangan teknologi. 

Dengan lebih dari 60 peserta yang hadir, acara ini menjadi langkah penting dalam membentuk generasi masa depan yang tidak hanya cerdas secara akademis tetapi juga memiliki karakter yang kuat dan siap menghadapi tantangan global.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network