Cucu Soekarno Tunjukkan Kepiawaian Anyam Enceng Gondok untuk Kerajinan Tas

Arif Ardliyanto
Puti Guntur Soekarno, enceng gondok tampak lebih menarik dan indah meski pengerjaanya tak selesai.

SURABAYA, iNews.id  – Tak semua anggota DPR RI memiliki ketrampilan khusus dalam menganyam enceng gondok. Namun ditangan terampil Puti Guntur Soekarno, enceng gondok tampak lebih menarik dan indah meski pengerjaanya tak selesai.

Ketrampilan Puti dipertontonkan di Surabaya, didepan UKM-UKM pelaku ekonomi kreatif, Cucu Soekarno ini tak segan menganyam enceng gondok bersama pelaku ekonomi kreatif, meski terlihat susah payah namun Puti menunjukan kedekatan dengan para Pejuang Entrepreneur Surabaya yang berada di Kebraon Indah Permai, Karangpilang Surabaya, Sabtu (12/3/2022).

“Kayaknya kalau saya disuruh nganyam bisa satu tahun tidak selesai Bu, karena susah ternyata, saya saja sampai berkeringat begini. Tapi ini luar biasa, satu karya seni yang harus di hargai,” ujar Anggota Komisi X DPR RI, Puti Guntur Soekarno.

Politisi asal PDI Perjuangan ini mengaku sangat bahagia dan mengapresiasi semangat dari ibu-ibu pelaku UKM, pejuang entrepreneur yang tetap bersemangat untuk berkarya di masa pandemi seperti saat ini.

Editor : Arif Ardliyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network