Selain itu, Dinas Sosial telah mendirikan dapur umum untuk memenuhi kebutuhan logistik para pengungsi. Hingga Selasa sore (20 Mei 2025), akses jalan menuju RT 15 dan RT 16 Dusun Kebonagung mulai terbuka, sehingga proses pencarian dan evakuasi diharapkan dapat berjalan lebih cepat dan efektif.
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait
