Hari Lahir Pancasila

Antara

BLITAR, iNews.id - Warga membawa lampion lambang Pancasila saat upacara tradisi Bedhol Pusaka di halaman Museum Istana Gebang Kota Blitar, Jawa Timur, Selasa (31/5/2022) malam. 

Tradisi Bedhol pusaka yang dirangkai dengan pawai lampion yang diikuti oleh sejumlah warga tersebut digelar jelang peringatan hari lahir Pancasila.

BACA JUGA:

Whisnu Sakti Buana: Pancasila Sudah Menjadi Rumah Kita yang ber-Bhineka Tunggal Ika

Tanggal 1 Juni merupakan momen ditetapkannya Hari Lahir Pancasila. Pada tanggal tersebut, tepatnya pada 1 Juni 1945, kata Pancasila pertama kali diucapkan oleh Bung Karno di sidang Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI). 

(ANTARA FOTO/Irfan Anshori)

Editor : Ali Masduki

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network