get app
inews
Aa Text
Read Next : Rayakan 70 Tahun Diplomasi Indonesia-Finlandia, Nola Learning Center Gelar Acara JOY of LEARNING

Ini Rahasia yang Dipendam Pemkot Alasan Relokasi Warga Kampung 1001 Malam, Bikin Takjub

Minggu, 01 Januari 2023 | 11:45 WIB
header img
Pemkot Surabaya terus melakukan relokasi warga kampung 1001 malam. Alasannya lahan yang ditempati warga akan di kembalikan ke BBWS. Foto iNewsSurabaya/ist

Setelah dipindah, lanjut Harun, pemkot tidak memberikan fasilitas sampai di situ saja. Selanjutnya, pemkot akan memberikan fasilitas pemindahan data administrasi kependudukan (Adminduk), Sekolah, bahkan hingga memberi pekerjaan bagi yang tidak memiliki penghasilan. 

“Sudah mulai dari kemarin Rabu (28/12/2022) didata oleh Bu Kadinsos. Seperti 16 KK yang telah direlokasi dari kolong tol beberapa waktu lalu, mereka sudah ada yang mulai bekerja,” ujar Harun. 

Harun menambahkan, ke depannya setelah semua warga itu dipindahkan ke tempat yang lebih layak. Kawasan Kampung 1001 Malam akan digunakan oleh pemiliknya Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Brantas untuk perluasan bozem sesuai dengan fungsinya. 

“Nah yang kolong tol itu sekarang sudah diberi pagar oleh Jasa Marga, nanti di tutup keseluruhan agar tidak ada lagi orang yang tinggal di situ,” imbuhnya. 

Editor : Arif Ardliyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut