get app
inews
Aa Text
Read Next : Firhando Gumelar Nyoblos di TPS 11 Batu, Singgung Hasil Pemilihan

Produksi Apel Menurun, Warga Batu Jajal Bisnis Petik Jeruk

Sabtu, 17 Juni 2023 | 21:56 WIB
header img
Gubernur Khofifah melihat dari dekat budidaya jeruk yang mampu menghasilkan sekitar 10 ton dalam masa panen 10 bulan. Foto: MNC Portal/Lukman

Di tempat yang sama, Pj Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai mengatakan petik jeruk desa Punten ini dilatarbelakangi turunnya produktivitas apel. Termasuk petani apel yang sedang kesulitan untuk mendapatkan bibit buah apel. Sehingga harga dipasaran juga jatuh. 

Melihat pasar jeruk yang menjanjikan, Aries melihat para petani ini akhirnya beralih memanfaatkan lahan Apel untuk di tanam Jeruk Punten dikarenakan pangsa pasar yang menjanjikan untuk Jeruk. 

"Pemerintah juga mengintervensi dengan memberikan stimulus, support bantuan kepada petani jeruk agar harganya kompetitif dengan pasar jeruk dari daerah lain. Kita akan terus dorong pemanfaatan lahan bisa digunakan untuk komoditi Jeruk," katanya

Editor : Ali Masduki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut