Dua Pemancing Ikan Tewas di Telan Ombak, Sisanya Dalam Pencarian

Siswanto
Pelawangan atau pintu masuk, keluar masuk perahu nelayan pantai Grajagan, Banyuwangi, Jawa Timur kembali menelan korban jiwa

BANYUWANGI, iNews.id - Pelawangan atau pintu masuk, keluar masuk perahu nelayan pantai Grajagan, Banyuwangi, Jawa Timur kembali menelan korban jiwa, sabtu (16/7/22) pukul 16.30 wib.

Kali ini, 5 orang pancing dan 1 kapten asal Banyuwangi dikabarkan hilang setelah kapal sped bernama hoky 88 dengan kapten atau nahkoda bernama Jarwanto terbalik dihatam ombak besar pantai Grajagan. 

Kelima penumpang sped Hoky 88 tersebut, masing - masing bernama Sapuan, Muh Jainul (36), Mohadi (46) Bas dan Jainul (40).

Sentara Jarwanto (43) asal Dusun Kampungbaru,  Desa Garajagan, Kecamatan Purwoharjo sebagai Nahkoda Kapal Sped bernama Hoky itu dikabarkan selamatan dari maut pelawangan pantai Grajagan tersebut. 

Penumpang yang bernama Sapuan warga Desa Maron, Kecamatan Genteng ditemukan meninggal dunia, Bas asal warga Genteng juga ditemukan meninggal dunia. Sedangkan Muh Jainul (36) warga Genteng ditemukan selamat.

Editor : Arif Ardliyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network