Menurut Gareng, kejadian pada dini hari itu murni ulah gangster, tidak ada sangkut pautnya dengan organisasi perguruan pencak silat.
"Jadi penyerangan itu murni ulah gangster. Tidak ada kaitannya dengan perguruan pencak silat mana pun," tegas pria yang akrab disapa Cak Gareng itu.
Sementara itu, Dodik, Babinkamtibmas Kelurahan Keputih Polsek Sukolilo yang ikut mendampingi pemberian santunan menjelaskan, Kepolisian Sektor Sukolilo masih berupaya keras untuk mengungkap dan menangkap para pelaku penyerangan warkop dan tempat latihan pagar nusa di keputih.
"Masih terus diusut, semoga bisa segera diungkap pelakunya," katanya.
Editor : Ali Masduki
Artikel Terkait