Adapun kepengurusan IKASMADA yang baru dikukuhkan untuk masa bhakti 2022-2027 adalah Ketua bidang 1 Organisasi dan Keanggotaan Alumni, Benny Fauzan. Ketua bidang 2 Dana, Usaha dan Kerjasama, Ardo Sahak.
Selanjutnya, Ketua bidang III Informasi dan Komunikasi (Infokom), Andi Prayogo. Ketua Bendahara, Pudhi Sudihastuti, Ketua Sekjen Agus Kumara. Ketua Humas Deddy Satrio Winarsono.
Selanjutnya, Ketua Bidang IV Pendidikan, Pengembangan Alumni dan Almamater, Niko Azhari Hidayat. Ketua Bidang V Seni, Budaya, Olahraga dan Kegiatan Kreatif Satrya Husada. Ketua Bidang VI Agama, Sosial, dan Pengabdian Masyarakat, Unggul Satoto. Terakhir Ketua Bidang VII Koordinator Lintas Alumni, Andi Kumanadi.
Sementara itu, Kepala SMA 2 Surabaya, Linggawati berharap kepengurusan saat ini bisa memberikan kerjasama yang solid dan jaya.
Ia juga berharap program kerja IKASMADABAYA kedepan memberi kontribusi kepada almamater baik secara materiil dalam membantu pembangunan infrastruktur maupun non materiil seperti alumni berbagi ilmu dengan guru dan siswa.
"Berdasarkan sejarahnya semua sekolah besar dan berprestasi selalu ada gerakan dukungan dari alumninya," tandasnya
Editor : Ali Masduki
Artikel Terkait