Musywil PWM Jatim, Pemuda Muhammadiyah Usulkan Darah Segar Dalam Komposisi 13 Pimpinan

Ali
Edi Utomo, Sekretaris Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah (PWPM) Jatim. Foto/Dok Pribadi

Edi juga menyebutkan beberapa nama baru yang menurutnya layak melengkapi 13 anggota PWM Jatim. Selain pertimbangan rekam jejak, visi dan wawasan, Edi juga menyebut pertimbangan usia. 

"Muda selalu identik dengan energik. Jadi nama-nama yang saya usulkan bisa kita sebut sebagai darah segar. Diantaranya Dikky Shadqomullah (Dosen-Kyai), Khoirul Abduh (Ideolog Muhammadiyah), Ainul Muttaqin (Kepala Sekolah Berprestasi), M.Arifan (Pengusaha-Aktivis Pemberdayaan), Indra N Fauzi (Pengusaha, Ahli Ekonomi), Suli Daim (Ketua LHKP PWM Jatim)," tambah Edi.

Edi juga mempertegas bahwa beberapa nama tersebut bisa menjadi referensi bagi pemilih di daerah. Banyaknya stok kader muda di Jatim menegaskan bahwa kaderisasi di tubuh Muhammadiyah berjalan dengan baik. Harapannya salah satu atau lebih nama-nama tersebut bisa terpilih untuk menjadi pimpinan di PWM Jatim.



Editor : Ali Masduki

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network