Ini Dia 7 Samurai Legendaris pada Zaman Kuno Jepang. Nomor 2 Dijuluki Si Naga Bermata Satu

Rexy Arya Pratama
Daftar Samurai Legendaris dari Zaman Kuno Jepang. Foto Okezone

5. Maeda Keiji

Made Keiji lahir pada tahun 1543, dan meninggal pada tahun 1612. Ia merupakan seorang Samurai yang ada pada periode Sengoku hingga periode Edo. Pada awal nya ia dilahirkan dari klan Takigawa. Namun, dia lalu diadopsi oleh Maeda Toshihisa yang merupakan kakak dari Maeda Toshiie. 

6. Toyotomi Hideyoshi

Toyotomi Hideyoshi merupakan salah satu dari 3 Samurai yang berhasil mempersatukan Jepang. Hideyoshi sendiri adalah pemimpin Jepang pada periode Sengoku hingga ke periode Azuchi Momoyama. 

Hideyoshi lahir pada tanggal 2 Februari 1536,dab meninggal pada 18 September 1598. Dalam peristiwa Honnoji, Hideyoshi berhasil mengambil kekuasaan Oda Nobunaga setelah berhasil mengalahkan Akechi Mitsuhide pada Pertempuran Yamazaki. 

7. Honda Tadakatsu

Honda Tadakatsu adalah Samurai yang mulai dikenal pada masa perang saudara Jepang pada periode Sengoku ini mengabdi pada Tokugawa Ieyasu, ia mengawali karirnya dari awal hingga menjadi seorang Shogun yang mempersatukan bangsa Jepang. 

Ia lahir pada 17 maret 1548, dan meninggal pada tahun 1610, Tokugawa Ieyasu menganggap Honda sebagai pengawak yang paling setia dan paling kuat. Ia dikenal dengan hiasan tanduk rusa pada helmnya. Pelayanan kepada Tokugawa diteruskan juga oleh kedua anak Honda yaitu Tadamasa dan juga Tadatomo. Kedua anaknya juga berjasa pada pertempuran, pengepungan Osak yang terjadi pada 1614 sampai 1615.

 

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network