Pengendara Mobil Diduga Habis Dugem di Ibiza Tewas, Polrestabes Bakal Operasi Peminum Alkohol

Firman Rachmanudin
Pengendara Mobil Diduga Habis Dugem di Ibiza Tewas, Polrestabes Bakal Operasi Peminum Alkohol Polrestabes Surabaya menggelar razia minuman keras imbas kecelakaan yang terjadi di Madura.Foto iNewsSurabaya/ist

Hal itu membuat Arif akan kembali menggencarkan operasi keselamatan dengan mengukur tingkat pengaruh alkohol bagi pengendara, terutama saat mereka pulang dari tempat hiburan malam. "Akan kami gencarkan lagi. Bagaimanapun ini adalah tanggung jawab bersama semua pihak. Tugas kami adalah mengantisipasi, mengedukasi dan melayani agar tidak terjadi hal demikian (kecelakaan) hingga sebabkan korban jiwa," tandasnya.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update