Pulihkan Ekosistem Laut, TPS Panen 10 Ribu Bibit Mangrove

Ali
Direktur Utama TPS, Wahyu Widodo bersama petani mangrove saat Panen Bibit. Foto/Dok TPS

Kegiatan restorasi mangrove di TPS sejalan dengan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) penataan ekosistem laut dan pesisir sebagai bagian dari pilar lingkungan dalam upaya memulihkan ekosistem mangrove.

Sebelumnya, TPS juga melakukan berbagai kegiatan serupa yang berorientasi kepada lingkungan, yakni program penanaman seribu pohon, dimana saat ini sudah tertanam sebanyak 440 pohon yang tersebar di area TPS dengan berbagai jenis pohon, salah satunya yang paling banyak ditanam adalah pohon tabebuya.

“Banyak pohon, banyak oksigen, kita ingin menghilangkan kesan pelabuhan yang panas dan gersang, sejalan dengan program sustainable port TPS yang menjadi fokus TPS jelang HUT bulan depan," tambah Wahyu.

Komitmen TPS untuk ikut serta dalam upaya pelestarian alam dan lingkungan yang selaras dengan amanat Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 1 Tahun 2018 tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau – Pulau Kecil Provinsi Jawa Timur Tahun 2018 – 2038, tentang strategi pengembangan zona pelabuhan yang mensinergikan zona pelabuhan dengan kawasan pemanfaatan lainnya, seperti kawasan konservasi dan alur laut, mengingat bisnis TPS yang berada pada sektor maritim.

Editor : Ali Masduki

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network