Di Banyuwangi, Atikoh Sampaikan Pentingnya Gunakan Hak Pilih

Lukman Hakim
Atikoh Sampaikan Pentingnya Gunakan Hak Pilih. Foto iNewsSurabaya/ist

Atikoh pun berpesan untuk tidak golput. Menurutnya, satu suara sangat penting bagi bangsa dan negara, serta menunjukkan kontribusi dalam pembangunan Indonesia.

"Itu juga berkontribusi dalam pembangunan Indonesia 5 tahun ke depan. Ayo gunakan hak pilihnya tentukan pemimpin yang baik, yang amanah, lihat track recordnya. Kemudian kita bisa menentukan siapa yang paling sesuai," tandasnya.

Usai dari Banyuwangi, Atikoh dan rombongan bertolak ke Bondowoso. Ia dijadwalkan bermalam di pondok pesantren yang ada di Kota Tape tersebut. 



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network