Ning Ita Minta Dinas Kota Mojokerto Tingkatkan Serapan Anggaran

Trisna Eka Adhitya
Pemerintah Kota Mojokerto terus berupaya meningkatkan serapan anggaran di tahun 2022

MOJOKERTO, iNews.id - Pemerintah Kota Mojokerto terus berupaya meningkatkan serapan anggaran di tahun 2022. Pemerataan rencana kerja di setiap triwulan serta pergeseran alokasi anggaran menjadi cara untuk mengoptimalkan hal itu.

Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari mengatakan, di triwulan pertama tahun 2022 ini, menjadi waktu yang tepat dalam memulai pelaksanaan program kegiatan seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD).

"Awal tahun bukan menjadi waktu bagi kita semuanya untuk bisa bekerja lebih santai," jelasnya saat memimpin apel di Kantor Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Jalan Suromulang, Surodinatan, Kecamatan Prajurit Kulon, Senin (7/2/2022). 



Editor : Arif Ardliyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network