Ribuan Siswa di Jombang Antusias Ikuti Peragaan Manasik Haji di Stadion Merdeka, Begini Serunya

Zainul Arifin
Ribuan Siswa di Jombang Antusias Ikuti Peragaan Manasik Haji di Stadion Merdeka. Foto iNewsSurabaya/zainul

Sugiat, yang juga Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Sulawesi Barat, berharap melalui kegiatan manasik ini, anak-anak semakin memahami pentingnya ibadah haji dan menanamkan niat yang tulus untuk kelak dapat menunaikannya. 

"Mari kita bersama-sama mempersiapkan Indonesia Emas, memberikan dukungan penuh agar anak-anak kita tumbuh menjadi generasi yang beriman, berakhlak mulia, dan berprestasi," tambahnya.

Dengan kegiatan manasik haji ini, diharapkan para siswa tidak hanya memahami teori tetapi juga menghayati setiap langkah dalam pelaksanaan ibadah haji, sehingga semangat dan kecintaan terhadap rukun Islam ini akan terus tumbuh dalam diri mereka.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network