Syamsul menambahkan, kejadian ini mengakibatkan pihak sekolah mengalami kerugian mencapai Rp5,9 juta. Sebab bangunan dan fasilitas yang ada di dalam ruangan guru tidak bisa terselamatkan dari api.
"Kami imbau agar masyarakat memelihara rutin instalasi listrik dan peralatan fasilitas umum untuk menghindari potensi bahaya kebakaran," imbuhnya.
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait