Borneo FC akan melanjutkan perjuangan mereka di Liga 1 2024-2025 dengan pertandingan berat melawan Arema FC pada 19 Januari 2025 di Stadion Batakan, Balikpapan. Penggemar Borneo FC berharap tim kesayangan mereka bisa segera bangkit dan tampil lebih impresif di sisa musim ini.
Dengan keputusan cepat untuk mengganti pelatih, Borneo FC menunjukkan bahwa mereka serius untuk memperbaiki performa tim. Bagaimana tim ini akan menghadapi tantangan besar selanjutnya? Semua mata kini tertuju pada siapa yang akan menggantikan Huistra dan apakah perubahan ini bisa memberikan angin segar bagi Pesut Etam.
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait