Petugas KUA Ini Bikin Haru, Satukan Pasangan yang Hampir Cerai Lewat Titik Hitam di Kertas Putih

Arif Ardliyanto
Petugas KUA viral usai menyatukan pasangan hampir cerai lewat nasihat bijak tentang “titik hitam di kertas putih” yang menyentuh hati. Foto iNewsSurabaya/tangkap layar

Mendengar nasihat itu, suasana menjadi haru. Sang istri menangis, sementara sang suami terlihat menunduk penuh penyesalan. Ketika diminta untuk saling meminta maaf, keduanya pun berpelukan dan berbaikan di hadapan petugas.

Momen itu sontak membuat warganet terenyuh. Banyak yang mengapresiasi kebijaksanaan petugas KUA tersebut karena mampu menyelamatkan rumah tangga hanya dengan pesan sederhana namun bermakna dalam.

Beberapa komentar netizen menulis:

@KiWari25: “Ini baru pegawai yang bekerja sepenuh hati. Salut!”

@Triharyono: “Masya Allah, inilah contoh teladan. Semoga makin banyak pegawai seperti beliau.”

Fenomena ini menjadi pengingat bahwa keharmonisan rumah tangga bukan hanya tentang mencari kesempurnaan pasangan, melainkan bagaimana saling melengkapi dan bersyukur atas kehadiran satu sama lain.

 

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network