Beberapa uji klinis tingkat tinggi telah mengkonfirmasi bahwa niacinamide dapat secara efisien dan aman. Bahkan mencerahkan warna kulit, dengan konsentrasi 2-5% efektif dan tanpa efek samping seperti alergi.
“Laboratorium Première Beauté bekerja sama dengan Royal DSM, perusahaan global berbasis science yang bergerak di bidang nutrisi, kesehatan, dan hidup berkelanjutan, yang secara khusus menyiapkan bahan baku niacinamide dengan kemurnian hingga 99,4%, dan mengontrol kandungan niacin dalam niacinamide yang menyebabkan kulit kemerahan dan tidak nyaman dalam 100ppm, efektif mengurangi intoleransi kulit (alergi atau iritasi), reseptif (sensitivitas), lebih lembut, dan aman,” ungkap Eric.
Kedua rangkaian ini juga mengandung 7 ekstrak tumbuhan istimewa, yaitu Cantella Asiatica, ekstrak akar polygonum cuspidatum, ekstrak akar scutellaria baicalensis, daun teh, ekstrak licorice, chamomile, dan ekstrak daun rosemary.
Ketujuh ekstrak tumbuhan ini dapat menenangkan kulit yang alergi (kulit sensitif), memperbaiki kulit yang dehidrasi, pecah-pecah & bersisik, serta memberikan manfaat untuk meredakan iritasi & memperbaiki kulit.
Rangkaian Luminous White Natural Brightening Series terdiri dari facial wash, essence toner, serum, night cream, dan sunscreen.
Editor : Ali Masduki
Artikel Terkait