get app
inews
Aa Text
Read Next : Rektor Unitomo Prof Siti Marwiyah Sebut Kolaborasi Antar Kampus Dapat Tingkatkan Mutu Pendidikan

Kisah Bang Yok, Teknisi Komputer Yang Kini Bisnisnya Menggurita

Kamis, 06 Oktober 2022 | 17:33 WIB
header img
Prasetyo Hadi Susanto atau Bang Yok. Foto: iNewsSurabaya.id/Ali Masduki

Tips Bagi Yang Ingin Merintis Usaha

 

Pengusaha yang dikenal dengan Yoyok Aipel ini berbagi tips untuk anak-anak muda yang ingin merintis usaha. Ia menuturkan, buat anak muda yang ingin memulai usaha mandiri harus menikmati setiap prosesnya.

"Prosesnya akan terasa lebih sulit, tetapi nikmati proses itu. Nanti pasti akan terasa hasilnya," tuturnya. 

Memulai bisnis, kata dia, bisa diibaratkan mendaki puncak gunung. Harus sabar menghadapi setiap langkah dan waspada potensi terpeleset kedalam jurang. Namun, jika sudah mencapai puncak gunung, kesulitan selama perjalanan bakal terbayar.

"Prinsipnya jangan pernah mudah menyerah, jangan mudah putus asa. Yakinlah, disaat sudah melangkah satu tangga, dua tangga, jangan menyerah, siapa tahu kesuksesan ada di tangga ketiga. Anggaplah seperti mendaki gunung, step by setep dan puncaklah masa kejayaan," tegasnya.

"Awali segala sesuatu dengan doa. Usahakan dengan karya. Dan akhiri dengan syukur," tandasnya.

Editor : Ali Masduki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut